Transfer dana ke Shopeepay Dengan 25 Cara Praktis & Cepat

Transfer dana ke Shopeepay satu ini kami tujukan bagi siapapun pengguna e-wallet Shopeepay agar dapat digunakan untuk pembayaran. Khususnya setelah membeli barang di aplikasi shopee agar administrasinya terselesaikan tanpa integrasi internet banking maupun melibatkan dompet digital lainnya.

Spesial buat kalian yang merencanakan transaksi transfer dan ke Shopeepay namun tak punya pemahaman sedikitpun, cobalah tips cerdas dari Godigitalk.com supaya uang terkirim dan bisa segera digunakan.

Untuk mempersiapkan lebaran, ada saja jenis produk yang kita perlukan. Akibatnya, guna mempersiapkan semuanya menjelang lebaran 2023, kebutuhan akan saldo Shopeepay seolah tak bisa kita kesampingkan lagi. Terlebih dengan banyaknya item yang tersimpan di halaman favorite, seolah menuntut kita untuk segara melakukan chek-out.

Beberapa orang berpendapat bahwa menyelesaikan administrasi menggunakan shopeepay akan lebih hemat biaya. Oleh karena itu, pikirkanlah saldo di shopeepay tersebut dari sekarang. Segera, lakukan top up shopeepay lewat Dana sebanyak mungkin apabila kamu kerap berbelanja di shopee agar potongan yang kamu terima semakin besar.

Menyinggung TF shopeepay ke dana, terdapat banyak opsi yang bisa kamu pilih. Namun hari ini, Godigitalk.com akan memberikan dua metodenya saja yaitu antara lewat aplikasi dan melalui situs web.

Saat memilih opsi transfer dari dana ke shopeepay lewat aplikasi, maka syaratnya adalah kamu harus mengakses Apk Dana secara langsung. Setelah itu, sobat dapat menyelesaikan upaya kirim uang tersebut melakui fitur yang tersedia di dompet digital dana.

Selanjutnya saat memilih kirim dana ke shopeepay lewat situs web, maka tahap yang harus kamu lakukan adalah mengakses situs web hotelmurah.com yang mana akan memerlukan aplikasi browser web. Saran saya, gunakanlah browser chrome untuk menyelesaikan transaksi mu. Tetapi jika masih ragu, coba ikuti kiat cerdas berikut!

Cara Transfer Dana ke Shopeepay Lewat Aplikasi

transfer dana ke shopeepay
ilustrasi gambar lisensi by Godigitalk.com
  1. Jalankan aplikasi Dompet digital Dana di ponsel android.
  2. Klik menu “lihat semua” untuk menampilkan opsi transaksi yang lebih lengkap.
  3. Gulir ke bawah lalu stop pada bagian kategori “Top Up”.
  4. Klik menu “saldo digital” untuk mengakses halaman top up ke e-wallet.
  5. Pilih opsi “Shopeepay” untuk memulai mengakses form transaksi.
  6. Ketik “nomor hp” yang terhubung ke e-wallet shopeepay.
    Klik tombol “lanjut”.
  7. Berikan “konfirmasi” atas transaksi yang kamu lakukan.
  8. Ketik “kode PIN” Dana agar transaksi terjaga keamanannya.
  9. Notifikasi transfer akan segera terlihat.
  10. Tunggu beberapa saat hingga saldo berhasil di transfer dari dana ke shopeepay.
  11. Periksa saldo shopeepay milikmu sekarang juga.

Apabila transaksi yang kamu lakukan gagal, cobalah cek kembali setiap akun baik itu shopeepay maupun Dana. Lalu, pastikan bahwa masing-masing akun milikmu sudah memenuhi standar persyaratan berikut:

  • Akun Shopeepay termasuk dalam kategori “plus”.
  • Akun Dana sudah di verifikasi dan di Upgrade ke versi premium.
  • Saldo dana masih tersisa minimal Rp 999 (sebagai administrasi transfer) dan Rp 500 sebagai administrasi (shopeepay).
  • Nominal top up shopeepay terendah adalah Rp10.000 – Rp 1 juta yang berlaku per transaksi.
  • Administrasi transfer dana ke shopeepay bisa saja menjadi gratis jika nominal transaksimu adalah kurang dari 50.000

Jadi bagi kalian yang mendapatkan masalah, segera periksa apakah semua persyaratan di atas sudah terpenuhi atau sebaliknya. Saya yakin, apabila semuanya terpenuhi, upaya transfer dana ke shopeepay lewat aplikasi di atas dapat berjalan tanpa adanya hambatan.

Cara Transfer Dana ke Shopeepay Lewat Situs Web

Selain kirim dana ke shopeepay lewat aplikasi dompet digital secara langsung, kamu juga bisa memanfaatkan layanan terpercaya berbasis website yang melayani top up shopeepay melalui dana. Oleh karena itu, pergunakanlah layanan ini semaksimal mungkin sebagai alternatif terbaik. Khususnya bagi kamu yang gagal setelah mengikuti metode pertama di atas. Jadi, cara top up shopeepay lewat dana di hotelmurah adalah sebagai berikut:

  1. Buka langsung aplikasi browser google chrome pada perangkat android.
  2. Ketik https://hotelmurah.com di bilah address bar browser chrome.
    Ketuk menu “shopeepay” di halaman utama hotelmurah.
  3. Masukkan nomor HP yang terdaftar di shopeepay ke bilah formulir dengan benar.
  4. Tentukan jumlah transfer dana ke shopeepay sesuai preferensi.
  5. Lanjutkan dengan menekan tombol “lanjut”.
  6. Pahami detail pembelian. Dalam hal ini, terdapat informasi seperti nominal transfer, biaya admin dan harga.
  7. Pilih “Dana” untuk menyelesaikan pembayaran top up shopeepay yang kamu lakukan.
  8. Klik tombol “lanjutkan pembayaran”.
  9. Ikuti pengalihan ke aplikasi Dana guna menyelesaikan pembayaran. Sebelum melanjutkan, periksa terlebih dahulu detail transaksimu dengan teliti.
  10. Klik tombol “Bayar” agar upaya transfer dana ke shopeepay bisa segera terselesaikan.
  11. Masukkan kode PIN Dana.
    Tunggu sampai transaksi terselesaikan.
  12. Periksa saldo shopeepay setelah menerima notifikasi berhasil dari pihak Dana.
  13. Konfirmasi pembayaran manual di hotelmurah.
  14. Selesai.

Kiat Sukses

Saat menyelesaikan pembayaran, pastikan pahami detail administrasi total yang harus kamu bayarkan. Kamu juga bisa membatalkan transaksi kirim dana ke shopeepay ini jika ternyata administrasi lebih besar dengan cara mengabaikan halaman pengalihan ke aplikasi seperti yang tercantum dalam daftar instruksi di atas.

Kelebihan dan kekurangan Top Up Shopeepay Lewat Dana di Hotelmurah

Walaupun dalam kenyataanya top up shopeepay lewat hotelmurah.com lebih mudah, ternyata menyimpan kekurangan maupun kelebihan lho. Apakah sobat Godigitalk.com tahu apa saja kelebihan maupun kekurangannya? Yuk simak langsung dalam setiap daftar berikut!

Kelebihan:

  • Bisa menggunakan semua tipe akun dana, baik itu sudah di upgrade ataupun akun baru.
  • Transaksinya tetap aman karena pengguna akan dialihkan langsung ke aplikasi dana.
  • Upaya transfer dana ke shopeepay dapat kamu batalkan kapan saja dengan mengabaikan pembayaran.
  • Nominal top up mendukung IDR 10.000 sebagai batas minimalnya.
    Proses transaksi lebih cepat.

Kekurangan:

  • Maksimal transfer dana ke shopeepay adalah Rp500.000/transaksi, sehingga ini adalah limit yang relatif rendah jika kita sandingkan dengan aplikasi secara langsung.
  • Tidak dapat menulis nominal transfer sesuai kebutuhan.

Tips Sukses Top Up Shopeepay

Untuk menunjang kesuksesan saat bertransaksi, Godigitalk.com punya tips jitu nih agar transaksimu terselesaikan dengan cepat. Tidak hanya berfokus pada 1 tutorial saja, melainkan tips sukses ini berlaku untuk menunjang kesuksesan saat kamu mengikuti kedua metode top up shopeepay lewat dana di atas:

  • Agar terhindarkan dari kesalahan gagal bayar, pastikan nominal yang akan kamu transfer ke shopeepay jumlahnya tidak melebih saldo yang tersedia di dompet digital Dana.
  • Guna menghindarkan transaksi berulang akibat gagal menyelesaikan pembayaran, gunakanlah koneksi internet yang benar-benar stabil.
  • Supaya saldo bisa segera masuk ke Shopeepay, hindari transfer dana ke shopeepay di atas jam 12 malam. Lebih baik tunggu esok hari agar transaksi bida segera terselesaikan dan saldo bisa segera berpindah dari dana ke shopeepay.

Kini saatnya kamu memilih metode mana yang lebih membantu dalam penyelesaian transaksi transfer dana ke shopeepay. Jangan lupa, nantikan pula update tutorial dari Godigitalk.com lainnya, sampai jumpa.

Related Articles

Back to top button